PT Pindad (Persero) tengah menjajaki kerjasama dan penjualan baru produk militer. Belum lama ini perusahaan pelat merah tersebut telah merampungkan transaksi alutsista di sejumlah negara ASEAN. Continue reading PT Pindad Jajaki Kerjasama Fasilitas MRO dengan Qatar
Daily Archives: 20 October 2017
Tiga Kapal Perang Rusia Berlabuh di Filipina, Diduga Bawa Senjata

Tiga kapal Angkatan Laut Rusia tiba di Filipina. Sementara itu, dua kapal lainnya sedang dalam perjalanan. Kapal-kapal tersebut diduga membawa senjata yang disumbangkan Moskow ke Manila untuk memberantas kelompok militan di selatan Filipina. Continue reading Tiga Kapal Perang Rusia Berlabuh di Filipina, Diduga Bawa Senjata
KASAL Resmikan Markas Komando Pasukan Marinir 2
Kepala Staf TNI AL, Laksamana TNI Ade Supandi, meresmikan Markas Komando Pasukan Marinir 2 Korps Marinir TNI AL, di Kesatrian Marinir Baroto Sardadi, Marunda, Jakarta Utara, Rabu. Continue reading KASAL Resmikan Markas Komando Pasukan Marinir 2
Satu Flight F-16 TNI AU Ikuti Latihan AUSINDO 2017
Satu flight pesawat tempur F-16 Fihgting Falcon dari Skadron Udara 3 Lanud Iswahjudi berangkat menuju Darwin, Australia. Continue reading Satu Flight F-16 TNI AU Ikuti Latihan AUSINDO 2017
Cobham Menerima Kontrak Pembuatan Suite Antena KF-X
Cobham Antenna Systems telah mendapatkan kontrak dari Korean Aerospace Industries Ltd (KAI) untuk merancang dan memasok fully conformal antenna suite KF-X. Continue reading Cobham Menerima Kontrak Pembuatan Suite Antena KF-X
Minta Tambahan Anggaran Untuk Pengembangan KF-X/ IF-X, Sri Mulyani Tegur Kemenhan
Menteri Keuangan Sri Mulyani dan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Bambang Brodjonegoro menghadiri rapat dengan Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). Mereka membahas tambahan anggaran Kementerian Pertahanan (Kemenhan) dalam Rancangan Anggaran dan Pendapatan Negara (RAPBN) 2018. Continue reading Minta Tambahan Anggaran Untuk Pengembangan KF-X/ IF-X, Sri Mulyani Tegur Kemenhan
KRI Ki Hajar Dewantara – 364 Turut Meriahkan HUT Sulawesi Selatan
Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut VI (Lantamal VI) menghadirkan Salah satu Armada Pemukul (Striking Force) yang dimiliki oleh TNI AL yaitu KRI Ki Hajar Dewantara (KDA) – 364 untuk mendukung Peringatan Hari Jadi Sulawesi Selatan (Sulsel) Ke – 348 yang dilaksanakan pada hari ini tanggal 19 Oktober 2017 di Central Poin Of Indonesia (CPI) Makassar. Continue reading KRI Ki Hajar Dewantara – 364 Turut Meriahkan HUT Sulawesi Selatan
Kapal Perusak Kawal Rudal TNI AL Diserahkan Akhir Bulan Ini
Personel TNI AL mengamati kapal perang jenis perusak kawal rudal (PKR) yang melakukan uji coba di Galangan Divisi Kapal Niaga PT PAL Indonesia Surabaya, Jawa Timur, Kamis (19/10/2017). Kapal perang buatan PT PAL kedua jenis frigate sigma 10514 bernomer lambung 332 dengan panjang 105 meter, lebar 14 meter yang memiliki kecepatan 28 knots tersebut rencana nya akan diserah terimakan kepada TNI AL akhir bulan ini. Continue reading Kapal Perusak Kawal Rudal TNI AL Diserahkan Akhir Bulan Ini
Dua Kapal Perang SIGMA TNI AL Sandar di Vietnam
Dua kapal perang kelas SIGMA jajaran Komando Armada RI Kawasan Timur (Koarmatim) yang tergabung dalam Satuan Tugas (Satgas) Port Visit 2017, yaitu KRI Sultan Hasanuddin (SHN) – 366 yang dikomandani Letkol Laut (P) Bina Irawan Marpaung dan KRI Sultan Iskandar Muda (SIM) – 367 yang dikomandani Letkol Laut (P) Andri Kristanto tiba di Dermaga Port Saigon, Vietnam. Continue reading Dua Kapal Perang SIGMA TNI AL Sandar di Vietnam
Indonesia Menunda Penonaktifan Friget Kelas Ahmad Yani
Angkatan Laut Indonesia telah memutuskan untuk menunda penonaktifan friget kelas Ahmad Yani di tengah tuntutan operasional yang mengharuskan platform terus beroperasi sekitar satu tahun lagi. Continue reading Indonesia Menunda Penonaktifan Friget Kelas Ahmad Yani