Cina Tak Akan Bisa Bangun Pangkalan Militer di Indonesia

J-11 terlihat parkir di Pulau Woody yang Laut China Selatan. (REUTERS)
J-11 China parkir di Pulau Woody, LCS. (CSIS/ Reuters)

Pengamat hubungan internasional dari Universitas Indonesia Hikmahanto Juwono memberi tanggapan atas isu bahwa Cina mungin akan membangun pangkalan militer di negara-negara sahabat untuk kepentingan strategis. Ia menilai hal itu tidak dapat dilakukan di Indonesia, mengingat kebijakan politik luar negeri yang Tanah Air miliki. Continue reading Cina Tak Akan Bisa Bangun Pangkalan Militer di Indonesia

Delegasi Joint Staff College Republik Korea Kunjungi Mabes TNI

Delegasi Joint Staff College Republik Korea Kunjungi Mabes TNI. (Pen TNI Tribunnews)
Delegasi Joint Staff College Republik Korea Kunjungi Mabes TNI. (Pen TNI/ Tribunnews)

Sebanyak 31 Delegasi Joint Staff College (JSC) Republik Korea yang dipimpin oleh Colonel Na Byung Yeop selaku Ketua Delegasi JSC melakukan kunjungan dalam rangka program studi strategis luar negeri di Markas Besar (Mabes) TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (7/6/2017). Continue reading Delegasi Joint Staff College Republik Korea Kunjungi Mabes TNI

Pembangunan Jalur Rel Kereta Api Kalimantan Untuk Mendukung Pertahanan Negara

Jalur Rel Kereta Api (Istimewa)
Jalur Rel Kereta Api (Istimewa)

Komandan Pangkalan Utama Angkatan Laut (Danlantamal) XII Pontianak Brigadir Jenderal (Brigjen) TNI (Mar) Endi Supardi, menerima kunjungan Kapuslitbang Kementrian Pertahanan Laksma TNI Ir. Agus Rustandi, M. EngSc., di Markas Komando (Mako) Lantamal XII Pontianak Jalan Kom. Yos Sudarso No. 1 Kota Pontianak, Kalimantan Barat, Selasa (6/6). Continue reading Pembangunan Jalur Rel Kereta Api Kalimantan Untuk Mendukung Pertahanan Negara